BDI Denpasar Dampingi Pengembangan Produk Sabut Kelapa di Kab. Biak Numfor

BDI Denpasar Dampingi Pengembangan Produk Sabut Kelapa di Kab. Biak Numfor

Hai, Sobat Kreatif...

Balai Diklat Industri (BDI) Denpasar bekerjasama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kab. Biak Numfor - Papua melakukan pendampingan pengembangan dan diversifikasi produk sentra IKM sabut kelapa yang ada di Kab. Biak Numfor.

Kegiatan ini berlangsung pada tanggal 9-10 Oktober 2024 di Biak, Papua dan diikuti oleh sekitar 20 (dua puluh) IKM. Yang bertindak sebagai narasumber dari BDI Denpasar yaitu Widyaiswara Ahli Madya I Gusti Ngurah Oka Parditha serta Instruktur Ahli Pertama Shidiq Abdurrahman, serta narasumber dari pelaku industri yaitu CV Sabut Mandiri Yogyakarta Arif Nugroho dan Yuli Wantoro.

Fasilitas komentar tidak disertakan.